Logo DDV
HOME > aksi > Kelas Bisindo (Bahasa Isyarat Indonesia) Chapter 4 "Tunjukan pada Teman Tuli Kami Bisa Mengerti"

Kelas Bisindo (Bahasa Isyarat Indonesia) Chapter 4 "Tunjukan pada Teman Tuli Kami Bisa Mengerti"

Assalamu'alaikum warohmatullahi wabarakatuh Kelas bahasa isyarat indonesia (Bisindo) adalah salah satu program dari Dompet Dhuafa Volunteer chap Bontang bekerja sama dengan Inkubator Bisnis (INBIS) untuk mensosialisasikan bisindo kepada masyarakat umum. Kemudian diharapkan akan lebih banyak orang nondisabilitas yang memahami bisindo. Hal ini akan berdampak baik pada kebutuhan informasi dan komunikasi teman tuli, sehingga teman tuli dapat bergaul serta berkontribusi lebih baik lagi dalam masyarakat KELAS BISINDO CHAPTER 4 (Kelas Terakhir) ???? Ahad, 13 januari 2019 ⏰ 13.00- 17.00 wita ???? Basecamp Inkubator Bisnis (belakang x-toys) ayok bantu sosialisasikan bisindo !! Salah satu caranya dengan ikutan challange "video tanpa suara" ➡bit.ly/videobisindo Buat videomu dan upload sebelum tgl 13 januari 2019 Tunjukkan pada teman tuli, kami bisa mengerti. Semangat menebar #1hari1kebaikan ???? #KelasBisindoBontang #bisindochallenge #ddvchapterbontang #ddvolunteer